Tag: Festival Air Suwat
GIANYAR, NusaBali - Festival Air Suwat di Desa Suwat, Kecamatan/Kabupaten Gianyar semakin eksis. Festival ini konsisten digelar menjelang pergantian tahun. FAS ingin menggapai mimpi besar setelah gelaran ke-9 kali.
GIANYAR, NusaBali - Desa Adat Suwat, Kecamatan Gianyar menggelar Siat Yeh atau perang air di catuspata Desa Suwat pada Redite Paing Dungulan, Minggu (1/1).
Ribuan warga Desa Suwat, Kecamatan Gianyar, Gianyar, mengikuti Siat Yeh (Perang Air) serangkain Festival Air Suwat (FAS) V dengan tema Bergembira Bersama Air, Rabu (1/1).
Festival Air Suwat (FAS) 2020 memasuki tahun kelima. Tema yang diangkat ‘Bergembira Bersama Air’ dengan pelbagai kegiatan.
Satu lagi kegiatan unik yang digelar serangkaian Festival Air Suwat (FAS) di Desa Suwat, Kecamatan Gianyar.
Ratusan krama di Desa Pakraman Suwat, Kecamatan Gianyar ikut terlibat dalam ritul Siat Yeh (Perang Air), Jumat (1/1) sore.
Desa Suwat, Kecamatan Gianyar, Kabupaten Gianyar akan menggelar Festival Air Suwat (FAS), dibuka Rabu (30/12) pukul 15.00 Wita.
Topik Pilihan
-
-
-
Denpasar 06 Nov 2024 KLH Minta Sisihkan Dana Desa untuk Sampah
-
-
-
Tabanan 04 Nov 2024 BPBD Minta Tambah Dana Bencana Rp 1 Miliar
-
-
Jembrana 04 Nov 2024 Pipa Bocor Picu Banjir di Pasar Negara
-
Berita Foto
Pertunjukan Balet Internasional
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Nusa Ning Nusa
Orang Bali Tak Maju-maju?
JIKA ada yang ingin tahu dan mendalami, bagaimana orang-orang menghargai masa lalu, datanglah ke Bali.